Pernikahan adalah awal terbentuknya sebuah keluarga sehingga sebelum menikah catin perlu mempersiapkan kondisi kesehatanannya agar melahirkan generasi penerus yang sehat dan keluarga bahagia.
Pemeriksaan kesehatan penting dilakukan untuk mempersiapkan calon orang tua yang dapat melahirkan generasi penerus yang sehat.
Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 19 Juli 2022